Telah terbit KOMPILASI; Seri Karya SPA 5 Mahasiswa Arsitektur Unmer

KOMPILASI Publikasi Kompilasi Karya Disain Arsitektur ini merupakan kumpulan karya disain Studio Perancangan Arsitektur 5 (SPA 5), mahasiswa Program Studi Arsitektur, Universitas Merdeka Malang. Pada Volume 1, Issue Pertama ini diterbitkan pada Bulan Juli 2024, yang merupakan hasil evaluasi Akhir Semester Mata Kuliah SPA 5 Semester Genap 2023-2024. Karya-karya mahasiswa yang diterbitkan pada edisi perdana…

Read More

Internasionalisasi Prodi Arsitektur

Malang, 29 Juli 2024. Program Studi Arsitektur (PSA) UNMER Malang dalam rangka mencapai VISI Jangka panjang (tahun 2035), mengembangkan kerja sama, dan meningkatkan networking dengan institusi pendidikan Arsitektur di LN. Selain dengan kampus Kanazawa University (Jepang), UCSI (Malaysia), UTM (Malaysia), UTeM (Malaysia), pada tanggal 29 Juli 2024 PSA menerima kunjungan dosen dari TSINGHUA University dan…

Read More

Pertukaran Budaya Siswa di Nanto City: Mengenal Lebih Dekat Jepang dan Indonesia

Kanazawa, 5 Juli 2025, Salah satu kegiatan Dahlia Kusumawati (200430000043), dan Putri Rahma (200430000046), dua mahasiswa pertukaran pelajar Arsitektur UNMER-Kanazawa University (Beasiswa KUEP; Kanazawa University Exchange Program) adalah Pertukaran Budaya Siswa di Nato City. Aktivitas ini dilakukan pada tanggal 30 Juni 2024 di sekolah dasar dan sekolah Menengah Pertama di Nato city. Kegiatan pertukaran budaya…

Read More